Apa itu Android ? Mungkin pertanyaan ini yang selalu muncul dibenak kita terutama yang dulunya belum mengenal Android atau masih mencari tahu tentang apa dan bagaimana Android itu. Berikut pembahasan sederhana tentang Android. Pada dasarnya Android adalah sebuah nama untuk sistem operasi pada suatu gadget seperti komputer tablet, smartphone, dan telephone cellular. Sistem operasi yang digunakan berbasis Linux. Pengguna Gadget pastilah tidak asing lagi dengan sistem operasi yang dikembangkan oleh Google Inc. ini.
Simbol / logo Android berbentuk robot dengan dua antena dikepalanya, ini melambangkan bahwa Android merupakan simbolisasi dari sistem operasi kelas atas untuk gadget dan smartphone. Dari awal peluncurannya pada tahun 2007, Android sudah beberapa kali melakukan pembaruan versinya. Versi pada Android memiliki nama yang unik (kebanyakan nama makanan).
Setelah mengetahui sekilas tentang apa itu Android, kurang lengkap rasanya jika tidak sedikit membahas versi versi pada Android. Dari waktu ke waktu, Android terus mengalami pembaruan versi untuk meningkatkan kinerjanya. Dan berikut versi versi Android dari yang terbaru sampai pertama kali diluncurkan.
Jelly Bean-Android versi 4.1 yang diluncurkan pada acara Google I/O membawa fitur fitur baru yang menawan, beberapa fitur yang diperbaharui dalam sistem operasi ini antara lain, pencarian dengan menggunakan Voice Search yang lebih cepat, informasi cuaca, lalu lintas, hasil pertandingan olahraga yang cepat dan tepat, selain itu versi 4.1 ini juga mempunyai fitur keyboard virtual yang lebih baik. Permasalahan umum yang sering ditemui pengguna Android adalah baterai, namun Baterai dalam sistem Android Jelly Bean versi 4.1 ini diklaim cukup hemat.
Ice Cream Sandwitch juga mempunyai font yang bernama Roboto. Jika digunakan font ini terlihat sangat simpel namun elegan, tampilan yang diciptakan oleh font Roboto sungguh terkesan unik.
Built-in Video Calling Google Talk merupakan salah satu fitur yang ada pada Honeycomb. Perubahan besar-besaran pada Android Honeycomb yang didesain untuk tablet terlihat sangat profesional.
Beberapa fitur unggulan Gingerbread antara lain :
- User interface hemat energi
- Keyboard virtual dengan word selection
- Power Management
- App control
- Dukungan jumlah kamera yang lebih dari satu
Frozen Yogurt telah dilengkapi dengan fitur Adobe Flash 10.1,
kecepatan kinerja pada sistem ini juga 3 sampai 5 kali lebih cepat dari pendahulunya.
Beberapa fitur unggulan dalam Android Froyo antara lain :
- Mampu merekam video dengan HD Quality
- Bisa meletakkan aplikasi di dalam MMC/SD Card
- Bisa untuk dijadikan Hotspot
- Performa yang meningkat
- Kemampuan auto update dalam Android Market
Beberapa fitur lain yang dikembangkan pada Android Eclair antara lain :
- Kamera 3,2 Megapixel yang didukung oleh "flash"
- Daftar kontak baru yang elegan
- Pada versi ini HTML5 telah terdukung pada perubahan UI dengan browser baru.
- Bluetooth 2.1 dengan kecepatan trasfer file lebih unggul.
- Proses searching yang lebih baik dibandingkan versi sebelumnya.
- Fitur pada galery yang lebih "user friendly".
- Mendukung Resolusi Layar WVGA.
- Peningkatan Android Market dan Aplikasi dari versi sebelumnya.
- Upgradeable ke versi 2.1 (Eclair).
Android Cupcake pertama kali diluncurkan pada bulan Mei 2009. Dalam versi ini Google telah merilis telepon seluler dengan menggunakan Android dan Software Development Kit / SDK dengan versi 1.5 atau yang disebut dengan Cupcake.
- Pesan
- Alarm
- Jam
- Voice search
- Pengiriman pesan Gmail
- Pemberitahuan Email masuk
- Browsing
Demikianlah informasi singkat tentang Apa itu Android dan macam macam versi Android. Semakin tinggi versi Android pada perangkat seluler atau tablet, maka akan lebih banyak fitur menarik dan kecepatan akses yang tinggi.
[ UPDATE ]
- Terdapat dukungan multi user dengan Restricted Profiles, fitur ini memungkinkan bagi administrator untuk membuat lingkungan yang berbeda bagi setiap user, sehingga bisa mengontrol penuh penggunaan aplikasi yang tersedia untuk profil user yang dibuat. Ini sangat efektif jika pengguna memiliki anak dan membatasi penggunaan aplikasi Android.
- Hadir dengan tehnologi Smart Bluetooth, penggunaan bluetooth tanpa khawatir menghilangkan banyak daya.
- Mendukung Open GL ES 3.0, performa grafis yang lebih bagus dan realistis.
- Modular DRM Framework, ini berguna bagi pengembang untuk mengintegrasikan hak digital menjadi streaming protocol. Selain itu, Android Jelly bean 4.3 juga mempunyai performa yang bagus dibandingkan dengan pendahulunya.
Berikut ini adalah beberapa fitur Android KitKat yang diklaim lebih cerdas dari Versi Android sebelumnya :
Google kembali meluncurkan versi Android terbarunya yang diberi nama Android Lollipop atau disingkat dengan Android L. Beberapa media terkemuka seperti Tech Times menuturkan bahwa Android Lollipop ini akan dirilis pada tanggal 3 November 2014. Android Lollipop 5.0 kabarnya memiliki fitur super canggih dan sudah tertanam dalam Tablet Nexus 9 (Google Nexus 9). Banyak sekali fitur baru dalam Android Lollipop yang diantaranya sebagai berikut :
Tepat tanggal 19 Agustus 2015, Google kembali merilis versi teranyar dari si robot hijau. Versi android 6.0 ini dinamakan dengan Android Marshmallow. Pengembang android telah menanamkan berbagai fitur baru nan canggih dalam versi ini termasuk juga penyempurnaan fitur dari versi sebelumnya, diantaranya sbb :
Versi selanjutnya adalah android versi 7.0 atau disebut juga dengan Android Nougat. Versi android Nougat ini resmi dirilis pada tanggal 22 Agustus 2016. Berbagai fitur pada Android Nougat juga telah disempurnakan termasuk juga penambahan fitur dan fungsi baru seperti :
BACA JUGA : Mendapatkan uang gratis dari aplikasi Android Whaff Rewards.
Simbol / logo Android berbentuk robot dengan dua antena dikepalanya, ini melambangkan bahwa Android merupakan simbolisasi dari sistem operasi kelas atas untuk gadget dan smartphone. Dari awal peluncurannya pada tahun 2007, Android sudah beberapa kali melakukan pembaruan versinya. Versi pada Android memiliki nama yang unik (kebanyakan nama makanan).
VERSI VERSI ANDROID
APA ITU ANDROID JELLY BEAN ( VERSI 4.2 ) ?
Android versi 4.2 ini merupakan versi terbaru dari versi versi Android sebelumnya. Jelly Bean V.4.2 diklaim lebih pintar dan inovatif dibandingkan dengan pendahulunya. Beberapa fitur yang diperbaharui dalam sistem operasi ini antara lain Notifications, Google Assistant, Face unlock dengan Liveness Check, Barrel Roll, Smart Widget, Google Now, Tehnologi Project Butter untuk meningkatkan responsifitas yang sangat baik, Sistem operasi yang cepat dan Ringan, Full Chrome browser menjejalah internet menggunakan Google Chrome seperti pada PC.APA ITU ANDROID JELLY BEAN ( VERSI 4.1 ) ?
APA ITU ANDROID ICE CREAM SANDWICH / ICS ( VERSI 4.0 ) ?
Android versi 4.0 Ice Cream Sandwich atau disingkat ICS adalah android pertama yang mempunyai fitur baru membuka kunci dengan pengenalan wajah. Fitur ini belum dimiliki oleh Android versi dibawah Ice Cream Sandwich tetapi sudah disempurnakan pada versi diatasnya. Selain itu Ice Cream Sandwitch juga mempunyai penampilan Interface yang bersih dan smooth.Ice Cream Sandwitch juga mempunyai font yang bernama Roboto. Jika digunakan font ini terlihat sangat simpel namun elegan, tampilan yang diciptakan oleh font Roboto sungguh terkesan unik.
APA ITU ANDROID HONEYCOMB ( VERSI 3.0 / 3.1 )
Android versi 3.0/3.1 Honeycomb berbeda dengan versi versi android lain. Android Honeycomb dikhususkan untuk komputer tablet. Pembawaan sistem operasi juga telah disesuaikan untuk tablet. Sistem operasi ini bisa kita lihat pada Eee Pad Transformer produksi dari brand ternama "Asus".Built-in Video Calling Google Talk merupakan salah satu fitur yang ada pada Honeycomb. Perubahan besar-besaran pada Android Honeycomb yang didesain untuk tablet terlihat sangat profesional.
APA ITU ANDROID GINGERBREAD ( VERSI 2.3 ) ?
Android versi 2.3 Gingerbread meningkatkan performa dan kemampuan umum, seperti game, audio, video, kamera dll. Fungsi dan penerapan copy paste juga telah dioptimalkan. Android Gingerbread merupakan evolusi ke 6 dari versi awal Android.Beberapa fitur unggulan Gingerbread antara lain :
- User interface hemat energi
- Keyboard virtual dengan word selection
- Power Management
- App control
- Dukungan jumlah kamera yang lebih dari satu
APA ITU ANDROID FROZEN YOGURT / FROYO ( VERSI 2.2 ) ?
Android versi 2.2 Froyo pertamakali diluncurkan pada tahun 2010.Frozen Yogurt telah dilengkapi dengan fitur Adobe Flash 10.1,
kecepatan kinerja pada sistem ini juga 3 sampai 5 kali lebih cepat dari pendahulunya.
Beberapa fitur unggulan dalam Android Froyo antara lain :
- Mampu merekam video dengan HD Quality
- Bisa meletakkan aplikasi di dalam MMC/SD Card
- Bisa untuk dijadikan Hotspot
- Performa yang meningkat
- Kemampuan auto update dalam Android Market
APA ITU ANDROID ECLAIR ( VERSI 2.0 / 2.1 ) ?
Android versi 2.0 / 2.1 atau yang disebut juga Android Eclair merupakan generasi ke 4 dari versi Android, Versi Eclair lebih memfokuskan pada pengoptimalan hardware, selain itu Google Map pada Android Eclair juga ditingkatkan (Google Map 3.1.2).Beberapa fitur lain yang dikembangkan pada Android Eclair antara lain :
- Kamera 3,2 Megapixel yang didukung oleh "flash"
- Daftar kontak baru yang elegan
- Pada versi ini HTML5 telah terdukung pada perubahan UI dengan browser baru.
- Bluetooth 2.1 dengan kecepatan trasfer file lebih unggul.
APA ITU ANDROID DONUT ( VERSI 1.6 ) ?
Dilihat dari namanya mungkin kita akan membayangkan suatu kue yang biasa kita makan, donat !^^. Namun donat yang satu ini bukanlah nama makanan, melainkan nama lain dari Versi Android 1.6. Android Donut lebih mengembangkan aplikasi - aplikasi bawaan pada ponsel diantaranya :- Proses searching yang lebih baik dibandingkan versi sebelumnya.
- Fitur pada galery yang lebih "user friendly".
- Mendukung Resolusi Layar WVGA.
- Peningkatan Android Market dan Aplikasi dari versi sebelumnya.
- Upgradeable ke versi 2.1 (Eclair).
APA ITU ANDROID CUPCAKE ( VERSI 1.5 ) ?
Android Cupcake atau Android Versi 1.5 merupakan pengembangan dari versi terdahulu Android 1.1. Versi ini mendukung penuh untuk upload Video ke Youtube atau Gambar ke Picasa langsung dari telepon selular. Bluetooth A2DP juga sudah terintegrasi pada Android versi Cupcake ini.Android Cupcake pertama kali diluncurkan pada bulan Mei 2009. Dalam versi ini Google telah merilis telepon seluler dengan menggunakan Android dan Software Development Kit / SDK dengan versi 1.5 atau yang disebut dengan Cupcake.
APA ITU ANDROID VERSI 1.1 ?
Tepat dua bulan sebelum peluncuran Android Versi 1.5, Android hadir pada Versi 1.1 yang tepatnya pada tanggal 9 Maret 2009. Android versi ini dilengkapi dengan pembaruan estetis pada Aplikasi :- Pesan
- Alarm
- Jam
- Voice search
- Pengiriman pesan Gmail
- Pemberitahuan Email masuk
- Browsing
Demikianlah informasi singkat tentang Apa itu Android dan macam macam versi Android. Semakin tinggi versi Android pada perangkat seluler atau tablet, maka akan lebih banyak fitur menarik dan kecepatan akses yang tinggi.
[ UPDATE ]
APA ITU ANDROID JELLY BEAN ( VERSI 4.3 ) ?
Pada tanggal 22 Agustus 2013 Jelly Bean 4.3 telah resmi dirilis. Jelly Bean 4.3 lebih fokus pada pembaruan minor. Nexus 7 adalah Ponsel Pintar pertama dengan sistem operasi Android Jelly Bean 4.3. Beberapa fitur menarik dari sistem ini antara lain :- Terdapat dukungan multi user dengan Restricted Profiles, fitur ini memungkinkan bagi administrator untuk membuat lingkungan yang berbeda bagi setiap user, sehingga bisa mengontrol penuh penggunaan aplikasi yang tersedia untuk profil user yang dibuat. Ini sangat efektif jika pengguna memiliki anak dan membatasi penggunaan aplikasi Android.
- Hadir dengan tehnologi Smart Bluetooth, penggunaan bluetooth tanpa khawatir menghilangkan banyak daya.
- Mendukung Open GL ES 3.0, performa grafis yang lebih bagus dan realistis.
- Modular DRM Framework, ini berguna bagi pengembang untuk mengintegrasikan hak digital menjadi streaming protocol. Selain itu, Android Jelly bean 4.3 juga mempunyai performa yang bagus dibandingkan dengan pendahulunya.
APA ITU ANDROID KITKAT ( VERSI 4.4 ) ?
Google selaku pemilik Android telah mengumumkan peluncuran Android versi terbaru "Android KitKat" pada bulan Oktober tahun ini (2013), namun belum diketahui dengan pasti berapa tanggal peluncurannya. Berbagai media banyak yang memprediksi tanggal 28 Oktober adalah tanggal peluncuran Android Versi 4.4 ini. Nexus 5 adalah Smartphone pertama yang bakal mencicipi OS Android Kitkat.Berikut ini adalah beberapa fitur Android KitKat yang diklaim lebih cerdas dari Versi Android sebelumnya :
- Fitur SMS yang terintegrasi langsung kedalam Aplikasi Google Hangouts.
- Terdapat fasilitas Could Printing, dimana pengguna dapat Printing secara nirkabel / mengirim perintah ke Laptop / PC yang terhubung dengan printer.
- Desain ikon dan tema yang lebih unik dan realistik.
- Mendengarkan perintah suara dari Google Now tanpa menguras daya baterai.
- Navigasi dan statusbar yang mengalami pembaruan.
- Interface yang sangat halus.
- Bisa mengakses aplikasi kamera dari layar yang terkunci.
APA ITU ANDROID LOLLIPOP (VERSI 5.0) ?
Google kembali meluncurkan versi Android terbarunya yang diberi nama Android Lollipop atau disingkat dengan Android L. Beberapa media terkemuka seperti Tech Times menuturkan bahwa Android Lollipop ini akan dirilis pada tanggal 3 November 2014. Android Lollipop 5.0 kabarnya memiliki fitur super canggih dan sudah tertanam dalam Tablet Nexus 9 (Google Nexus 9). Banyak sekali fitur baru dalam Android Lollipop yang diantaranya sebagai berikut :
- Performa yang lebih fokus : Kinerja Android Lollipop lebih cepat, lebih kuat, lebih responsif dan tampilan yang lebih lembut dengan tampilan icon 3D mengagumkan bila dibandingkan dengan versi android sebelumnya.
- Notifications : Pemberitahuan di Android 5.0 lebih terlihat , mudah diakses , dan dapat dikonfigurasi .
- Dokumen Sentris Apps : Android 5.0 memperkenalkan desain ulang Overview Space yang lebih fleksibel dan berguna untuk multitasking. Teknologi API terbaru memungkinkan pengguna untuk menunjukkan kegiatan yang terpisah di app sebagai dokumen individual bersama layar terbaru lainnya .
- Konektifitas yang canggih : Android Lollipop menambahkan teknologi API baru yang memungkinkan aplikasi beroperasi operasi bersamaan dengan Bluetooth Low Energy ( BLE ).
- Kinerja grafis yang optimal : Dukungan Khronos OpenGL ES 3.1 memberikan kemampuan grafis 2D dan 3D pada game dan aplikasi semakin realistik pada perangkat yang mendukung.
- Kualitas audio yang lebih powerfull
- Peningkatan kualitas kamera dan video
- Tipe sensor baru : Lollipop diklaim bisa membaca detak jantung pengguna dan mampu melaporkan denyut jantung seseorang yang menyentu perangkat.
- Baterai lebih tahan lama dan bisa mengoptimalkan masa pakai baterai dengan cara menjadwal berjalannya aplikasi tertentu.
- Support USB OTG
APA ITU ANDROID MARSHMALLOW (VERSI 6.0) ?
Tepat tanggal 19 Agustus 2015, Google kembali merilis versi teranyar dari si robot hijau. Versi android 6.0 ini dinamakan dengan Android Marshmallow. Pengembang android telah menanamkan berbagai fitur baru nan canggih dalam versi ini termasuk juga penyempurnaan fitur dari versi sebelumnya, diantaranya sbb :
- Sensor sidik jari
- Penyempurnaan seleksi kata
- Penyempurnaan setting volume
- Fitur launcher google now terbaru
- Kemudahaan setting app permission
- Doze and charging
- Bisa uninstall beberapa aplikasi bawaan demi kenyamanan pengguna
- Pemindahan langsung game / aplikasi antar memory (internal & SD Card)
- Lain lain : Chrome Custom Button, Now On Tap, dll
APA ITU ANDROID NOUGAT (VERSI 7.0) ?
Versi selanjutnya adalah android versi 7.0 atau disebut juga dengan Android Nougat. Versi android Nougat ini resmi dirilis pada tanggal 22 Agustus 2016. Berbagai fitur pada Android Nougat juga telah disempurnakan termasuk juga penambahan fitur dan fungsi baru seperti :
- Fitur Daydream untuk keperluan Virtual Reality
- Multitasking lebih cepat
- Multi Windows & Double tab chrome
- Fitur Data saver untuk menghemat penggunaan data internet
- Editor Quick Settings
- Emoji baru
- Tombol cancel pada saat download
- Dll...
BACA JUGA : Mendapatkan uang gratis dari aplikasi Android Whaff Rewards.
ya....thanks banyak membantu
BalasHapusSama-sama Elinda Ferdianti
BalasHapusAndroid eclair itu logonya seperti kue sus yang dilapisi coklat?
BalasHapusmungkin
HapusAku pakai android ice cream sandwich dengan hp mito A300.
BalasHapusKlo aku sih ANDROID ICE CREAM SANDWICH SMARTFREN ANDROMAX I WOW sama kayak rasa makanan enaknya pke ICS ^_^
BalasHapusEnakan pakek Samsung Galxy Tab 7.0 pakek Honeycomb. Hehehe
BalasHapusbisa up ke jelly bean ga Sony Miro?
BalasHapusthks.
Gk bs lh.. hehehe
Hapuskenapa gak bisa
Hapusapa Sony Miro bisa di up ke Jelly Bean ?
BalasHapustrmksh gan.
Thanks, artikel yang bagus. Misi ya, numpang jawab : Sony Miro kayaknya bisa deh di uppgrade ke Jelly. Coba tanyakan sm teknisi Android. :D
BalasHapusane pake samsung galaxy young.
BalasHapuscuma udah ane upgrade ke ke jelly bean
kuota 2GB seharga 35rb
3 hari abis . buka youtube teruz nonstop
hehehhe
tanpa Lelet
i love android
Gimna cara nya tuh kok bisa di upgrade jdi jelly bean
HapusMantab sekali sob Androidnya buat browsing. Memang kuota cepet habis jika nonstop streaming video & download :D
BalasHapusYang Вαguss tipe apaan? Jawab yaa! Terimakasih :)
BalasHapusFauzia : tergantung, kalau mau yang terbaru dan yang lebih disempurnakan Jelly Bean 4.2 jawabnya :)
BalasHapusAq jelly bean 4.1 donkz..
BalasHapusane make jellybean 4.1.2 gan, heheh.. sebentar lagi keluar kitkat.
BalasHapusthank you :)
wahhh keren,, nanti versi KitKat yg jelly bean bisa d upgrade gak yaa ...
BalasHapusAndroid Versi KitKat hanya bisa di uprgade hp kelas Hig end (kelas atas) aja
BalasHapusjadi lebih baik milih mana gan ?
BalasHapusbaru ngerti apa sj macem2 versi android, thanks gan
BalasHapusada samsung yang android kit kat ....aqu mau
BalasHapusaqu mau beli samsung android kit kat,, ada ga' yaa...?
BalasHapusinilah kemajuan zaman,, dari hp cuma bisa ganjal ban eh skarang bisa buat apa aja
BalasHapusyang murah tapi fiturnya mantap dan awet apa e
BalasHapusw,,,, ngireeettt bos gak due duwet
Dimitra Julianto : Ya terserah sobat, tapi untuk mendapatkan performa yang bagus ya.. Android KitKat.
BalasHapusMisbahus Surur : Sama sama, terimakasih kunjungannya :)
Aryf Fannabi : Sepertinya belum ada untuk Samsung, si KitKat masih launching untuk Nexus 5, coba saja kita tunggu perkembangannya, mungkin KitKat akan hadir pada Samsung beberapa saat lagi.
K Liar : Mungkin kalau yang terjangkau dan cukup lengkap Smartfren Andromex, sudah mendukung aplikasi Blackberry Messenger (BBM) for Android.
sayangnya android versi kit kat ini tidak dibekali kulkas ,,,
BalasHapuscobaaa kalo ada kulkasnya mau tak beliin buat emak dagang aqua,,,
hehehehehehehe
thank gan ,,,,
jd versi android yg paling unggul yg ada dihp samsung apa dan apa type hpnya?
BalasHapusDengar-dengar android terbaru akan di rilis dengan inisial "L", kira-kira apakah sama dengan sebelumnya masih terkait dengan makanan ga yah ?
BalasHapusBetul sekali... inisial L adalah Android Lollipop dan masih terkait dengan nama makanan yang akan dirilis pada bulan November 2014.
Hapuskalau samsung galaxy chat itu bisa di upgrade gx ke kitkat,ngomong ngomong hp aja sih yg udh pake android kitkat
BalasHapusKlo gue pke tab 7.0 gt-p1000. Klo mau upgrade bsa gk ke jellybean? Atau hrs liat spesifikasi tab gue dulu dan os nya? Biar bsa upgrade. Soalnya tkt klo di upgrade ke jellybean malah gk kuat tab gue.
BalasHapusMksh
Semakin logonya keren, semakin canggih androinya. Makasih gan atas informasinya
BalasHapuspermisi, mau tanya '-')/
BalasHapussaya kan pake samsung galaxy young (y) yg android versi gingerbread...itu bisa gak di upgrade ke versi lainnya, misalnya ke jelly bean? caranya gimana yah? trims :)
gw mw nanya ..
BalasHapusgw pke mw root samsung gw ..
galaxy note3 bahaya.a apa yaa ..???
mikum gan
BalasHapusane pke note3 bsa gg di upgrade ke kitkat ..??
dan ada bahaya.a gg ..???
Gak brbahaya kok, samsung udh merilis daftar smartphone yg bisa di upgrade smpe versi 5.0 . Note 3 trmasuk di dalamnya
Hapusgw mw nanya ..
BalasHapusgw pke mw root samsung gw ..
galaxy note3 bahaya.a apa yaa ..???
Pengen upgrade kitkat tapi belum bsaa..
BalasHapusGw pake Xperia Z jelly bean 4.1.2 mau upgrade 4.2.2 tp ga bs, gmm ya gan?
BalasHapusTq.......,.
kenapa ga bisa di blok arrtikel nya -,-
BalasHapusHp Samsung Galaxy Young Ane Udah jadi OS 4.4 Kitkat. . :p
BalasHapusSipp gan, thx buat sharing infonya. :D
BalasHapusak pake java. Ksian..
BalasHapusak java, atian
BalasHapusAndroid kitkat terbaru yaa .
BalasHapusNexus 5 spek.nya bgus jga dpet suprice box jga .
Terima kasih .
hp nokia lumia ane udah kitkat gan..bisa kok diupgrade
BalasHapusklo upgrade dari jellybean ke froyo bisa gak???tolong dijawab ya.. makasih
BalasHapusterima kasih banyak gan atas artikel yg di share.
BalasHapussangat bermanfaat sekali.
wah, makin lama makin banyak fiturnya
BalasHapusTerima kasih mas, bagus informasinya.
BalasHapusTambahain nih kalau teman teman ada yang ingin belajar membuat aplikasi di android dengan cara mudah silahkan ke http://b4aindonesia.blogspot.com/ ya. Saya share tutorial membuat aplikasi dengan mudah.
Nanti terbaru lagi andronya apA namanya y ????
BalasHapusLollipop :)
HapusAndroid mmmm yummy ^n^
BalasHapusAndromax c apa bs di upgrade ke jelly been ya om admin? Mksh
BalasHapusapakah Bisa Dari Gingerbread Ke Kitkat ?
BalasHapusSepertinya tidak bisa
HapusMakasih gan infonya.. nambah pengetahuanku nih.. :)
BalasHapusgan kok gak bisa di copy, share dong???
BalasHapusWowww..
BalasHapusSeruuu....
Pembahasannn.. tentang Android
Apa JB bisa upgrade KITKAT
Wah sebagai orang yang lama menggeluti OS Linux dengan kernelnya tentu saja saya surprise mendengar hal ini.....tak menyangka Linux akan terbang setinggi saat ini.....Good Luck Android and Linux.....
BalasHapuskalo ane kitkat.hp LG L70
BalasHapusJd , tingkat plng tinggi ap? :-?
BalasHapussibuk kerja ampe jarang bnget tau perkmbngan os andro terbaru. tau tau nya udah nongol aja lolipop.. XD
BalasHapusllolipop canggih
BalasHapusOhh baru ngerti kalu ternyata android itu nama versi nya macem2 gtu, kirain kaya os komputer yg misalnya windows jadi nya windows xp, wndows 7, 8 dst
BalasHapusmin, ada referensi tentang hp yg pake os android yg versi terbaru jelly bean 4.2/ 4.1 beserta spec dan harga :3
makasih
Sya pkai android LOLLIPOP versi 5.0 , hp CIOLPAD SHINE.... MANTAB
BalasHapusi love android
2016 adroid versi 5,5 (kripick tempe) kt. sistem ini lebih canggih..bahkan OS.kt ini bisa memberikan kenikmatan saat mengunyah..dg rasa yg gurih dan renyah sehingga pengguna OS.KT ni pasti minta lg
BalasHapusW pakai iphone.
BalasHapusQ pake lenovo a6000 kitkat
BalasHapus